Tinju

Carl Frampton mengkonfirmasi kepulangan ke Belfast

Carl Frampton telah mengkonfirmasi bahwa ia akan kembali ke ring dengan pertarungan di kota asalnya, Belfast, pada 29 Juli.
Jackal belum bertarung sejak ia mengalami kekalahan pertama dalam karir profesionalnya melawan Leo Santa Cruz di Las Vegas pada Januari, sebuah kekalahan yang juga membuatnya melepaskan gelar kelas bulu WBA.

Pemain berusia 30 tahun itu, bagaimanapun, akan kembali ke ring bulan depan setelah memastikan di Twitter bahwa ia akan bertarung di Belfast, dengan Windsor Park kemungkinan yang menjadi lokasi.

“29 Juli – kosongkan jadwal. Saya tidak sabar menunggu bertinju @ rumah! Jumpa pers akan diadakan minggu depan & tiket akan mulai dijual langsung setelahnya,” Frampton mentweet.

Sang lawan masih belum dikonfirmasi untuk pertarungan tersebut, meski pertarungan potensial ketiga dengan Santa Cruz nampaknya tidak mungkin, sementara pertarungan dengan juara kelas bulu IBF, Lee Selby, juga tidak mungkin terjadi, karena ia diharapkan menghadapi petinju Argentina, Jonathan Victor Barros, pada akhir bulan ini

Petinju yang kemungkinan akan dihadapi Frampton adalah juara kelas bulu WBO yang tak terkalahkan, Oscar Valdez, yang sebelumnya menyatakan bahwa ia bersedia datang ke Belfast untuk mempertaruhkan gelarnya.

Sang petinju asal Meksiko belum pernah bertinju di luar Amerika Utara sebelumnya, tapi ia pasti akan menjadi lawan yang pantas untuk Frampton, karena ia telah memenangkan tiga pertarungan profesionalnya sampai saat ini dengan sistem gugur, meskipun ia menang secara angka dengan petinju Kolombia, Miguel Marriaga, di pertarungan terakhirnya.

Related Post
Bagikan
Diterbitkan oleh
Website Admin

Tulisan Terbaru

DafaNews – PQ FC vs DOMI FC

PQ FC hanya bisa bermain imbang 2-2 ketika meladeni DOMI FC dalam duel Tournament Kelas… Baca Selengkapnya

April 2, 2024

Kylian Mbappé still targeting Olympics amid Real Madrid talks

Kylian Mbappe is harboring hopes of playing in the upcoming Paris Olympics amid Real Madrid… Baca Selengkapnya

March 25, 2024

Carlos Alcaraz and Jannik Sinner will win ‘lots of Slams,’ says Daniil Medvedev

Daniil Medvedev has claimed that Carlos Alcaraz and Jannik Sinner will win a lot of… Baca Selengkapnya

March 21, 2024

Indian Wells: Winning this tournament means a lot to me – Carlos Alcaraz after beating Daniil Medevedev

World No.2 Carlos Alcaraz stated that winning the Indian Wells means a lot to him.… Baca Selengkapnya

March 19, 2024

‘We are a team that believes we can do it’ – Pep Guardiola after win against Copenhagen

Manchester City manager Pep Guardiola said he was given time by the club’s management to… Baca Selengkapnya

March 8, 2024

“I don’t think it was a great match, but the drama was high” – Andy Roddick on Rafael Nadal and Carlos Alcaraz’s Netflix Slam exhibition

Former World No.1 Andy Roddick has shared his thoughts on the Netflix Slam exhibition match… Baca Selengkapnya

March 7, 2024