Bola

Manajer Arsenal Sembuh dari Coronavirus

Manajer Arsenal, Mikel Arteta mengungkapkan bahwa ia telah pulih sepenuhnya dari pandemi global, yakni coronavirus.

Orang Spanyol ini adalah pelatih Liga Premier Inggris pertama yang terjangkit coronavirus dan mengatakan kalau ia sudah mulai merasa lega setelah 3-4 hari sejak tertular.

Pria berusa 37 tahun ini dinyatakan positif pada tanggal 12 Maret hanya beberapa hari setelah tim berhadapan dengan Olympiacos dalam pertandingan 16-babak putaran Liga Eropa UEFA di Stadion Emirates.

Aresnal kalah di pertandingan menit ke-90 dengan skor 1-0 sebelum perpanjangan waktu dan berakhir dengan skor 2-1, yang di menangkan oleh Greek giants, dan The Gunners pun tersingkir dari kompetisi, yang mereka mainkan pada musim lalu di Baku pada aturan gol tandang.

Gejala Arteta ini terjadi setelah laporan mengkonfirmasi bahwa pemilik Olympiacos Evangelos Marinakis telah di tes positif terkena virus pada tanggal 10 Maret.

“Saya butuh 3-4 hari untuk mulai merasa lebih baik, dengan lebih banyak energi, supaya bisa melawan gejala-gejala penyakit.” kata Arteta di kutip dari BBC.

Manajer itu juga mengungkapkan bahwa dia sekarang merasa lebih baik dan merasa kalau dia sudah pulih sepenuhnya.

Para pemain Arsenal akan melanjutkan latihan pada hari Selasa, Maret 24 setelah 14 hari isolasi mereka selesai, setelah Arteta di diagnosa terkena coronavirus. Tetapi jadwal awal sudah di tunda karena penyebaran virus yang makin memburuk di seluruh Eropa.

Klub mengeluarkan pernyataan juga, bahwa dengan situasi saat ini, sangat tidak bertanggung jawab dan juga tidak pantas untuk meminta para pemain agar melanjutkan aktifitas mereka.

Situasi ini sangan mempengaruhi tim utama Arsenal, tim wanita, tim U-21 dan juga Akademi. Sehingga semua pemain disarankan untuk tinggal di rumah.

Aresnal seharusnya dijadwalkan untuk menghadapi Manchester City pada tanggal 11 Maret untuk pertandingan Liga Inggris di Stadion Etihad.

Akan tetapi karena Arteta di nyatakan positif coronavirus, semua pemain Arsenal harus masuk karantina, sehingga pertandingan harus di tangguhkan.

Related Post
Bagikan
Diterbitkan oleh
Website Admin

Tulisan Terbaru

DafaNews – PQ FC vs DOMI FC

PQ FC hanya bisa bermain imbang 2-2 ketika meladeni DOMI FC dalam duel Tournament Kelas… Baca Selengkapnya

April 2, 2024

Kylian Mbappé still targeting Olympics amid Real Madrid talks

Kylian Mbappe is harboring hopes of playing in the upcoming Paris Olympics amid Real Madrid… Baca Selengkapnya

March 25, 2024

Carlos Alcaraz and Jannik Sinner will win ‘lots of Slams,’ says Daniil Medvedev

Daniil Medvedev has claimed that Carlos Alcaraz and Jannik Sinner will win a lot of… Baca Selengkapnya

March 21, 2024

Indian Wells: Winning this tournament means a lot to me – Carlos Alcaraz after beating Daniil Medevedev

World No.2 Carlos Alcaraz stated that winning the Indian Wells means a lot to him.… Baca Selengkapnya

March 19, 2024

‘We are a team that believes we can do it’ – Pep Guardiola after win against Copenhagen

Manchester City manager Pep Guardiola said he was given time by the club’s management to… Baca Selengkapnya

March 8, 2024

“I don’t think it was a great match, but the drama was high” – Andy Roddick on Rafael Nadal and Carlos Alcaraz’s Netflix Slam exhibition

Former World No.1 Andy Roddick has shared his thoughts on the Netflix Slam exhibition match… Baca Selengkapnya

March 7, 2024